BERITA KESEHATAN TIPS & TRICK

Ada 7 Tips Ampuh Untuk Merawat Wajah Kaum Pria Agar Kinclong

Marioqqlounge – Ada 7 Tips Ampuh Untuk Merawat Wajah Kaum Pria Agar Kinclong. Bagi kaum pria sangat kurang percaya diri jikalau memiliki kondisi wajah yang gelap dan berminyak. Oleh karena itu mereka berusaha untuk melakukan perubahan kondisi wajahnya.

Ada 7 Tips Ampuh

Untuk cara merawat kulit wajah pria dan wanita tentu saja berbeda. Kulit wajah pada pria cenderung lebih berminyak dan tebal dibandingkan wanita. Hanya mencuci muka saja tidak dapat menjaga kulit tetap sehat.

Berikut ada 7 tips ampuh untuk merawat wajah kaum pria yang wajib diketahui seperti dilansir dari MARIOQQ.

1. Cleansing Wajah

Ada 7 Tips Ampuh

Tahap pertama yang diutamakan adalah melakukan pembersihan (cleansing),toning,dan mengoleskan pelembab. Baik di pagi hari sebelum beraktivitas maupun malam hari menjelang tidur.

Berguna untuk mengangkat tuntas kotoran yang menutupi pori-pori wajah. Pembersihan sangat penting dilakukan untuk menghilangkan sel-sel kulit mati jika tidak komedo akan bertumpuk.

2. Gunakan Tabir Surya

Ada 7 Tips Ampuh

Pria lebih cenderung mengabaikan pemakaian sunscreen atau tabir surya pada wajah saat beraktivitas luar ruangan. Disarankan untuk mengoleskan tabir surya dengan SPF minimal hanya 30. Hal ini dapat menjaga kulit terhindari dari sinar UV yang merusak sel kulit.

3. Pentingnya Eksfoliasi

Ada 7 Tips Ampuh

Mari gunakan scrub dengan butiran lembut agar tidak mengiritasi kulit. Pengelupasan sangat penting untuk menghilangkan sel-sel kulit mati yang menumpuk dan menyebabkan infeksi bakteri pada kulit. Jika tidak maka pori-pori akan tertutupi kotoran dan memicu timbulnya jerawat.

4. Oleskan Krim Mata

Ada 7 Tips Ampuh

Masalah kerutan sering sekali dijumpai di area mata. Hal itu disebabkan dari kekurangan keringat dan kelenjar minyak. Untuk mencegahnya bisa oleskan sedikit krim mata setiap pagi dan sebelum tidur setiap harinya dengan rutin.

5. Perawatan Bibir

Bibir merupakan bagian dari wajah yang sangat perlu untuk diperhatikan. Sering sekali dijumpai bibir yang terpecah-pecah dikarenakan terhidrasi. Dengan menggunakan lip balm yang berfungsi untuk membuat bibir merasa lembut dan kenyal maka Anda dapat tampil percaya diri.

6. Manikur Untuk Pria

Sering dijumpai kuku yang hitam dikarenakan kurang perawatan. Terlebih lagi untuk kaum pria perlu merawat kuku mereka. Tidak terlalu ribet, hanya perlu memotong kuku dengan gunting kuku serta membersihkan sela-selanya dari kotoran yang menempel.

7. Rawat Kebersihan Janggut

Tidak ada yang melarang untuk memanjangkan janggut jika menurut Anda tidak mengganggu aktivitas harian. Namun tetap pastikan untuk menjaganya tetap bersih. Hal yang efektif dilakukan adalah mencuci janggung dengan sabun dan sampo khusus.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *