BERITA UNIK

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

MARIOQQ LOUNGE – 6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah Kabupaten Tapanuli Tengah adalah salah satu kabupaten di Sumatra Utara yang selalu dikunjungi karena keindahan wisatanya. Jaraknya sekitar 300 Kilometer dari pusat Kota Medan.

Mulai dari wisata alam, religi, budaya, dan lain sebagainya. Selain itu ada puluhan pulau di sini yang bisa kamu datangi dan menawarkan keindahan. Berikut 6 pulau di Tapanuli Tengah yang mesti kamu kunjungi.

1. Pulau Kalimantung

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Pulau Kalimantung ini memiliki panorama alam yang begitu mempesona dan masih alami, air jernih kebiruan terhampar sekitar satu hektar. Sementara barisan pohon kelapa terlihat menyatu dengan paparan hutan lebat nan hijau.

Perjalanan menuju pulau ini dapat di tempuh dengan waktu sekitar 1 jam dari kecamatan Pandan.

Pulau Kalimantung memang eksotis dan terlihat begitu anggun sejauh mata memandang .

Snorkling pun menjadi pilihan aktifitas yang menarik. Sungguh keindahan alam yang masih “Alami” gugusan terumbu karang di penuhi rombongan ikan hias membayang di balik air laut jernih yang berwarna hijau kebiruan.

2. Pulau Putri

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Pulau Putri, seindah namanya pulau ini begitu indah dipandang, tak lengkap rasanya jika tidak mengunjungi pulau yang berada di kecamatan Tapian Nauli.

Lokasinya dapat di jajal dengan menaiki speadboat dengan waktu tempuh sekitar 1,5 jam perjalanan dari kecamatan Pandan.

Dari Pulau Kalimantung hanya butuh waktu kurang dari satu jam.

Di lokasi ini pengunjung dimanjakan dengan menikmati keindahan pasir putihnya, biru lautnya. MARIOQQ ONLINE

Bagi Travellers snorkling dapat membawa peralatannya untuk melihat keindahan bawah laut pulau putri menyelam. Melihat ikan-ikannya yang ‘lucu’ ditambah indahnya terumbu karang bawah laut.

3. Pulau Sorkam

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Pulau Sorkam berada di kecamatan sorkam Barat. Tapanuli tengah. Pulau ini berbentuk datar dengan pantai pasair putih. Namun pulau ini belum berpenghuni.

Tanaman yang tumbuh di sini di dominasi kelapa, rumput dan bakau.

4. Pulau Poncan gadang

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Pulau Poncan sibolga menjadi destinasi wisata yang sangat populer di Kabupaten Tapanuli tengah. Sumatera Utara.

Pulau ini merupakan bagian dari wilayah kota sibolga dan telah berkembang menjadi destinasi wisata yang cukup maju. Fasilitas yang ada di pulau ini pun cukup lengkap.

Sebenarnya terdapat dua Pulau Poncan Sibolga, yakni Poncan Gadang dan Poncan Ketek.

Kedua pulau ini lokasinya bersebelahan dan bisa di jangkau dalam waktu yang singkat menggunakan speedboat.

Selain dua pulau itu, ada pula dua pulau lain yang juga menjadi wilayah kota Sibolga, yakni Pulau Sarudik dan Pulau Panjang.

5. Pulau Mursala

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Pulau Mursala berada di Kecamatan Tapian Nauli, dapat di tempuh dengan waktu kurang lebih 2 jam perjalanan menaiki speadboat dari Pantai Pandan, Kecamatan Pandan.

Air terjun ini memiliki keunikan tersendiri, selain tidak pernah kering, kelebihan air terjun ini adalah airnya tawar dan langsung jatuh laut.

Selain itu, panorama bawah lautnya di hiasi keanekaragaman biota laut di atas hamparan terumbu karang nan indah, juga amat menjanjikan kenikmatan bagi para wisatawan yang mengunjunginya.

Tampilan unik dan eksotis yang tidak ada duanya di dunia, keunikan air terjun pulau mursala membuat daya pikat dan decak kagum siapa saja yang berwisata ke pulau ini.

6. Pulau karang

6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Pulau karang juga tak boleh kamu lewatkan. pulau ini viral. Di anggap panoramanya mirip dengan yang ada di. Maldives. 

Pulau karang merupakan pulau kecil yang terletak di Samudra Hindia. Luas daratannya sekitar 3.827 kilometer persegi.  Secara administratif, Pulau karang terletak di Kelurahan Sitiris-tiris, Kecamatan Andam Dewi, Kabupaten Tapanuli Tengah.

Kamu bisa berangkat dari pelabuhan Barus dengan menyewa kapal. Durasinya sekitar setengah jam. 
6 Pulau Indah yang Wajib Kamu Singgahi Kalau ke Tapanuli Tengah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *