BERITA UNIK

Panggang Pizza di Atas Gunung Berapi di Guatemala

Marioqqlounge – Bukan pakai oven biasa, pria ini panggang pizza di atas lahar panas. Lahar ini keluar dari gunung berapi aktif di Guatemala. Panggang Pizza di Atas Gunung Berapi di Guatemala.

Gunung berapi yang masih aktif memiliki lahar panas yang berbahaya jika di dekati manusia dalam jarak dekat. Tapi tidak dengan pria satu ini, yang justru santai memanggang pizza di atas lahar api yang berada di sana.

Baca Juga : Robot Penjelajah China Berhasil Mendarat Di Mars

Pengusaha asal Guatemala ini tertarik untuk membuat pizza di atas gunung berapi Pacaya. Gunung berapi ini mengeluarkan lahar panas sejak bulan Februari lalu.

Bersama beberapa timnya, ia menggunakan pakaian dan alat pengaman untuk melindunginya dari hawa panas. Ia juga membawa logam khusus untuk memanggang pizza, yang bisa menahan suhu panas hingga 1800°F.

Panggang Pizza di Atas Gunung Berapi di Guatemala

Pria bernama David Garcia ini yang bekerja di bidang akuntan, mengatakan bahwa dia mulai memanggang pizza pada tahun 2013 lalu. Ia mulai memiliki ketertarikan pada pizza, ketika membuatnya gua-gua kecil yang ada di lereng gunung.

Sayang memanggang pizza tersebut di dalam gua kecil bersuhu panas, yang memiliki suhu sekitar 1400°F. Lalu 14 menit kemudian pizzanya sudah matang.

Menurut saya rasa pizza yang di panggang dengan panas dari vulkanik ini cukup enak. Oleh karena itu menurut saya ini adalah ide yang menarik.

Panggang Pizza di Atas Gunung Berapi di Guatemala

Ketika gunung berapi Pacaya mulai mengalami erupsi dalam beberapa minggu terakhir. Bukannya pergi menjauh, Garcia justru semakin mendekat ke daerah pegunungan yang di lewati lahar panas. Setelah itu ia mulai memasak dan memanggang pizza menggunakan lahar alami.

Tentunya suhu dan tingkat kematangannya tidak bisa sama persis seperti di oven. Tapi Garcia sudah menguasai trik agar Pizzanya tidak terlalu gosong, atau mentah di bagian dalamnya.

Cara memasaknya juga cukup unik. Setelah Garcia selesai membuat adonan pizza, ia menambahkan saus tomat, keju, bawang bombai dan pepperoni di atasnya.

Kemudian adonan pizza di tempatkan logam khusus di atas cairan lahar panas yang mengalir.

Saya perlu memastikan bahwa pizza itu tidak terbawa arus lahar panas.

Menu pizza lahar panasnya ini justru jadi incaran para turis, yang cukup nekat dan ekstrem untuk mendekat ke arah sana. Garcia dengan senang hati memberikan pizza-pizza tersebut kepada turis yang ingin sekali mencobanya.

Sumber : Marioqq Poker Online

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *