TIPS & TRICK

Cara Membujuk Wanita yang sedang Marah

MARIOQQ LONGE , Cara Membujuk Wanita yang sedang Marah , bukan perkara mudah, apalagi untuk laki-laki. Namun, hal seperti ini harus kamu ketahui agar tidak terjadi salah paham dan hubungan kamu dengan pasangan tidak mengalami pertengkaran yang panjang.

Setiap hubungan pasti ada pasang surut yang harus dihadapi oleh pasangan. Jika kamu sudah memutuskan untuk hidup berdua atau menjalin hubungan dengan pasangan, tandanya kamu juga harus siap mengalah dan berbagi pikiran satu sama lain.Kamu tidak boleh egois dan memaksakan opini kamu terhadap pasangan kamu. Hal inilah yang paling sulit dan kerap menjadi salah satu penyebab konflik banyak pasangan. Biasanya, jika tengah menghadapi konflik, wanitalah yang paling sensitif dan mudah sakit hati atau marah. Untuk itu, penting bagi laki-laki mengetahui bagaimana cara membujuk wanita agar konflik atau permasalahan yang sedang dihadapi tidak berlarut-larut.

Cara Membujuk Wanita yang sedang Marah

5 Cara Membujuk Wanita yang Sedang Marah

1. Meminta maaf dan mengakui kesalahan

Jika sadar pasangan sedang marah, kamu perlu membujuknya dengan mengakui kesalahan serta meminta maaf kepadanya. Pasangan mungkin marah karena sikap kamu salah atau ada hal tidak wajar yang terjadi pada kamu. Karena itu, kamu lebih baik introspeksi diri terlebih dahulu. Kemudian kamu perlu mengakui kesalahan dan meminta maaf dengan tulus. Ingat, jangan sampai ikutan marah juga ya!

2. Jangan gengsi untuk tetap tunjukkan rasa perhatian

Biarpun pasangan mulai cuek, kamu jangan pernah terpancing akan hal itu. Kamu tetap perlu memberikan perhatian dan membantunya dengan pertolongan-pertolongan sederhana agar ia lama-kelamaan bisa memaafkan kesalahan kamu. Jika kamu terus memberikan perhatian, pasangan juga akan menyukainya dan rasa marahnya akan hilang!

3. Beri kejutan yang dia suka

Memberi kejutan merupakan hal yang cukup ampuh bisa menangani perempuan yang sedang marah. Perempuan akan suka diberi hadiah sesuatu yang dia suka. Tidak perlu mahal, yang penting barang tersebut berarti dan memiliki makna. Kamu juga bisa memberikan sesuatu yang sedang dia butuhkan sebagai bentuk rasa perhatian kamu dengan dia.

4. Hilangkan gengsi dan coba bersikap jujur

Hilangkan rasa gengsi kamu dan coba bersikap terbuka dengan pasangan kamu. Jika kamu merasa kamu memiliki alasan, coba utarakan secara jelas dan detail agar tidak ada lagi kecurigaan.Setelah itu, pasangan kamu pun akan mencoba memahami perasaan kamu.

5. Coba membuatnya tertawa lewat ucapan lucu atau kata-kata manis

Jika kamu merasa yang diperdebatkan bukan masalah yang begitu serius dan besar, kamu bisa membujuk pasangan dengan berbagai kalimat lucu dan menghibur. Kamu juga bisa mulai memberinya sedikit gombalan agar dia terhibur dengan sikap kamu dan bisa meredakan emosinya. Tapi ingat, hal ini hanya bisa dilakukan ketika pertengkaran kamu dan pasangan tidak begitu berat, ya. Kalau permasalahannya serius, kamu bisa mengikuti cara lain yang sudah dijelaskan di artikel ini. Jadi, beberapa informasi di atas adalah tips membujuk wanita yang sedang marah. Intinya, jangan sampai kamu ikut tersulut emosi yang mana hanya akan menyebabkan masalah menjadi lebih panjang. Semoga bermanfaat!

BACA JUGA :


6 Mitos Bulu Merak, Siap Didatangi Kematian saat Tidur?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *