Manfaat Cuci Muka Dengan Air Hangat Sebelum Tidur
BERITA KESEHATAN

Manfaat Cuci Muka Dengan Air Hangat Sebelum Tidur

Manfaat Cuci Muka Dengan Air Hangat Sebelum Tidur

Marioqqlounge– Mempunyai kulit muka yang sehat, cerah alami, dan Manfaat Cuci Muka Dengan Air Hangat Sebelum Tidur bersinar adalah idaman setiap wanita. Dibutuhkan perawatan yang rutin untuk mendapatkan semua itu. Salah satunya adalah dengan rajin mencuci muka sebelum tidur. Meski terdengar simpel dan sederhana,

mencuci muka pada malam hari sebelum tidur ternyata mempunyai segudang manfaat bagi kesehatan kulit muka Anda. Apa saja manfaat yang akan Anda dapatkan jika rajin mencuci muka sebelum tidur? Yuk, kita simak.

Memberi Waktu Pori-Pori Kulit Muka Untuk Bernafas
Saat beraktivitas seharian, kulit kita tidak lepas dari make up, kosmetik, dan perawatan kecantikan lainnya. Belum lagi jika Anda termasuk aktif beraktivitas di luar ruangan.

Polusi, terik matahari, dan berbagai racun di udara bebas menyerang kulit muka Anda secara langsung. Semua hal itu bisa menyumbat pori-pori dan membuatnya sulit untuk bernafas. Pori-pori yang tersumbat akan berkembang menjadi jerawat. Masalah kulit jadi berlipat, kan?

Manfaat Cuci Muka Dengan Air Hangat Sebelum Tidur

Meminimalisir Pertumbuhan Jerawat
Manfaat cuci muka dengan air hangat, bila ada muka anda ada jerawat tumbuh akibat sebum yang menempel pada folikel rambut dan menyumbat pori kulit. Penyumbatan inilah yang kemudian tumbuh menjadi jerawat. Sebum diproduksi oleh kelenjar minyak kulit akibat aktivitas yang Anda lakukan sepanjang hari. Debu dan kotoran yang menempel di kulit akan membuat kondisi tersebut semakin parah dan jerawat menjadi meradang.

Debu, kotoran, dan sisa make up yang menempel di muka harus dibersihkan di penghujung hari. Mencuci muka sebelum berangkat tidur di malam hari akan mengangkat semua kotoran penyumbat pori dan meminimalkan pertumbuhan jerawat di muka Anda. Wajah yang bersih di malam hari lebih sehat dan bebas jerawat dibandingkan dengan wajah yang tidak pernah dibersihkan dari sisa-sisa make up dan debu.

BACA JUGA: Manfaat Rebung Untuk Kesehatan, Baik Bagi Kesehatan Jantung

Wajah Menjadi Lebih Cerah Alami
Kosmetik yang terlalu lama menempel di wajah dan paparan sinar matahari serta debu secara langsung menyebabkan kulit muka menjadi kusam dan tidak bercahaya. Wajah yang bersinar cerah harus sering-sering dibersihkan, terutama pada malam hari. Sehingga keesokan harinya ketika Anda terbangun dari tidur wajah akan cerah berseri dan tidak berminyak.

Namun Anda pasti tahu bahwa kosmetik dan make up terbuat dari berbagai campuran bahan kimia yang bisa berdampak tidak baik untuk kulit Anda jika digunakan dalam jangka waktu yang lama. Itulah mengapa sangat disarankan bagi Anda untuk mencuci muka sebelum tidur.

Regenerasi Sel Kulit Dapat Bekerja Dengan Maksimal
Manfaat cuci muka dengan air hangat mampu meregenerasi sel kulit atau pertumbuhan sel kulit baru terjadi di malam hari mulai pukul 22.00 hingga 02.00 pagi. Kulit muka yang masih tertutup oleh make up akan mengganggu pertumbuhan sel kulit yang baru, sehingga regenerasi tidak dapat berjalan dengan sempurna.

Manfaat Cuci Muka Dengan Air Hangat Sebelum Tidur

Penumpukan sel kulit yang sudah mati akan membuat wajah terlihat kusam dan tidak segar. Itulah mengapa regenerasi sel kulit sangat penting. Regenerasi tersebut hanya dapat bekerja dengan maksimal jika kulit wajah bersih dari segala jenis make up dan kosmetik. Bagaimana caranya? Tentu dengan mencuci muka hingga bersih dengan air hangat pada malam hari sebelum tidur

Proses Penyembuhan Kulit Terjadi Lebih Cepat
Sel-sel kulit, termasuk sel kulit di muka Anda, mempunyai kemampuan untuk memperbaiki dirinya sendiri. Setelah beraktivitas sepanjang hari, bertemu dengan debu dan kotoran serta pemakaian make up, sel kulit Anda akan mengalami kerusakan akibat bahan-bahan kimia berbahaya yang terkandung di dalamnya.

Namun jangan khawatir, karena sel kulit yang rusak mampu memperbaiki dirinya sendiri dari kerusakan akibat polusi maupun kosmetik. Dengan kulit muka yang tercuci bersih, proses penyembuhan ini akan terjadi lebih cepat sehingga kulit muka Anda senantiasa terlihat sehat, cerah, dan segar. Sumber : MarioQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *